Rabu, 04 Maret 2009

Gunung Mahawu




Mungkin kalian hanya kenal dengan gunung soputan saja salah satu gunung yang ada disulawesi selatan.Namaun ada gunung yang takalah menariknya dengan gunung soputan yaitu gunung mahawu yang mempunyai ketinggian sekitar 1300 meter diatas permukaan laut.Gunung ini pernah meletus sekitar tahun 1789 dan 1999 sehingga menimbulkan lobang atau cekungan besar diatasnya dimana diatas gunung ini ada beberapa kawah yang masih aktif.Gunung ini jarang digunakan sebagai tempat pendakian bagi para pendaki hal ini dikarenakan kawsan sekitar gunung yang sempit memungkinkan pendaki hanya dapat menikmati pemandangan saja dari badan gung...namun inilah keistimewaan yang bisa kita rasakan karena dari sini kita bisa melihat pemandangan sekitar yang masih asri dan alami..

lokasi gunung mahawu ini berada dikecamatan tomohon kabupaten minahasa sulawesi utara, atau sekitar 25 kilometer dari kota manado.

0 komentar:

Posting Komentar